-->

ILMU YANG MENDATANGKAN MANFAAT

"Bacalah dengan (menyebut) nama Tuhanmu yang menciptakan. Dia telah menciptakan manusia dari segumpal darah. Bacalah dan Tuhanmulah yang paling pemurah. Yang mengajar (manusia) dengan perantaraan kalam. Dia mengajarkan kepada manusia apa yang tidak diketahuinya."(QS:Al-Alaq ayat 1-5)
Didalam surat Al-Alaq terkandung suatu pengertian,bahwa Allah memerintahkan agar dalam menuntut ilmu itu haruslah dengan niat dan semata-mata karena karunia Allah.